
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Har-Kausyar gelar Wisuda Program Sarjana Perdana
Rengat, 31 Juli 2024, Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Har-Kausyar menggelar acara wisuda perdana secara luring pada 31 Juli 2024 di Gedung Dang Purnama, Rengat. Pada acara tersebut Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Har-Kausyar mewisudakan 29 orang